News

Check out market updates

Homestay di Jogja Untuk 30 Orang Dekat Malioboro

Homestay di Jogja Untuk 30 Orang Dekat Malioboro

Catat! 7 Benda yang Harus Dibawa Saat Travelling ke Jogja

homestaydijogja.net – Jogja menjadi salah satu destinasi wisata yang diburu banyak pengunjung saat liburan datang. Bukan tanpa alasan, Jogja memang menyimpan beragam destinasi wisata menarik dan juga bersejarah yang tidak boleh dilewatkan.

Bagi yang akan ke Jogja saat liburan nanti pastikan tidak melewatkan pembahasan tentang barang yang wajib dibawa saat ke sana. Dengan memahami hal ini semoga Anda bisa menikmati liburan dengan tenang.

Barang yang Wajib Dibawa saat Liburan ke Jogja

Barang yang dibawa liburan tidak hanya tentang baju ganti saja, ternyata ada beberapa benda lainnya yang tidak boleh ketinggalan dibawa. Kira-kira benda apa saja selain pakaian yang harus dipersiapkan? Simak daftarnya di bawah ini.

Dokumen Perjalanan

Bicara tentang dokumen perjalanan, KTP dan beberapa kartu identitas lainnya adalah barang yang tidak boleh ketinggalan. Selain berguna sebagai kartu identitas, dokumen ini juga dipakai untuk check in ke dalam kereta atau pesawat.

Nah, bagi yang naik kereta atau pesawat, pastikan juga e-tiket atau print out-nya sudah dimasukkan ke dalam tas. Jika Anda melakukan perjalanan ke luar negeri, paspor dan visa adalah dokumen tambahan yang harus dibawa juga.

Tas kecil

Liburan identik dengan membawa tas ransel besar, namun di samping membawa tas besar ternyata tas kecil juga perlu dibawa. Tas kecil ini berfungsi untuk membawa kebutuhan personal seperti make up, ponsel, dompet, dan lainnya.

Jika barang-barang ini dijadikan satu pastinya akan lebih mudah diambil saat Anda membutuhkannya. Selain mudah diambil, tas kecil ini juga lebih mudah dibawa kemana-mana.

Obat pribadi

Bagi yang liburan menggunakan jasa penyelenggara wisata, biasanya kotak P3K sudah disediakan di dalam mobilnya. Meskipun begitu, sebaiknya Anda tetap membawa obat-obatan pribadi untuk mempersiapkan kemungkinan terburuk.

Dengan membawa obat-obatan pribadi, sakit atau mungkin luka yang dialami akan lebih cepat diatasi. Nah, jika diatasi dengan cepat maka perjalanan liburan yang tertunda pun bisa segera dilanjutkan.

Kantong plastik

Bagi yang menginap di hotel biasanya kantong plastik adalah salah satu benda yang sudah dipersiapkan pihak pengelola. Meskipun begitu, sebaiknya Anda tetap membawa kantong plastik sendiri sebagai antisipasi.

Kantong plastik sendiri ada banyak fungsinya saat dibawa liburan seperti, untuk mengemas barang tambahan, baju kotor, dan juga sampah. Nah, bagi yang sering mabuk perjalanan pastinya kantong plastik ini termasuk tidak boleh sampai kelupaan.

Payung

Payung juga tidak kalah pentingnya dibawa saat liburan apalagi jika Anda melakukan perjalanan saat musim hujan. Dengan adanya payung ini Anda bisa terlindung dari hujan yang bisa menyebabkan flu atau masuk angin.

Untuk jenis payungnya, sebaiknya bawalah yang berukuran kecil supaya lebih mudah dibawa atau dimasukkan dalam tas. Jika sudah membawa payung pastinya Anda tidak akan badmood meskipun hujan datang saat liburan.

Make up dan Skincare

Saat liburan pastinya Anda tetap ingin tampil cantik apalagi saat berfoto, bukan? Selain bisa membuat Anda terlihat cantik saat berfoto, bagi sebagian orang memakai make up juga membuatnya lebih percaya diri.

Beberapa perlengkapan make up yang bisa dibawa saat liburan seperti bedak, lipstik, dan juga maskara. Nah, selain make up jangan lupa juga membawa beberapa skincare terutama sunscreen agar kulit tetap terlindungi.

Kamera

Tampilan cantik dilengkapi dengan tempat wisata yang juga tidak kalah menarik pastinya akan kurang rasanya kalau tidak diabadikan. Nah, untuk mengabadikan momen ini jangan lupa membawa kamera bisa digital atau bawaan handphone.

Selain mendapatkan pengalaman selama liburan, adanya foto juga bisa jadi kenang-kenangan terbaik setelah liburan. Apalagi jika Anda suka fotografi pastinya hasil foto tersebut bisa membuat feed Instagram makin cantik.

Homestay di Jogja Untuk 30 Orang Dekat Malioboro

Bicara soal liburan, homestay adalah jenis penginapan yang bisa Anda pilih karena selain harganya murah fasilitasnya juga lengkap. Jika Anda ingin menginap di homestay selama liburan ke Jogja maka bisa memilih rekomendasi di bawah ini.

Harga sewa

Harga sewa homestay ini dibedakan menjadi tiga yaitu, hari biasa, long weekend, dan lebarang, tahun baru, serta natal. Selain harinya, harga sewa ini juga dibedakan berdasarkan berapa banyak orang yang akan menyewa.

  • Hari biasa
  • Penyewa 1 sampai 10 orang harga sewanya Rp600.000 per malam.
  • Penyewa 11 sampai 16 orang harga sewanya Rp700.000 per malam.
  • Penyewa 17 sampai 22 orang harga sewanya Rp800.000 per malam.
  • Penyewa 23 sampai 30 orang harga sewanya Rp900.000 per malam.
  • Long weekend
  • Penyewa 1 sampai 10 orang harga sewanya Rp700.000 per malam.
  • Penyewa 11 sampai 16 orang harga sewanya Rp800.000 per malam.
  • Penyewa 17 sampai 22 orang harga sewanya Rp900.000 per malam.
  • Penyewan 23 sampai 30 orang harga sewanya Rp1.000.000 per malam.
  • Lebaran, tahun baru, dan natal
  • Penyewa 1 sampai 15 orang harga sewanya Rp1.500.000 per malam.
  • Penyewa 16 sampai 30 orang harga sewanya Rp2.000.000 per malam.

Fasilitas

  • Gratis dan bisa request cleaning service dengan minimal penginapan 2 malam
  • Kamar tidur AC 3 unit
  • Kamar tidur fan 1 unit
  • Kamar mandi 4 unit
  • Peralatan makan standard
  • Kompor
  • Kulkas
  • Dapur
  • Air mineral gratis
  • TV
  • Alat masak

Lokasi strategis

  • Ke Taman Pelangi dan Monjali membutuhkan waktu 10 menit.
  • Ke bandara Adisucipto membutuhkan waktu 15 menit.
  • Ke Alun-alun Yogyakarta membutuhkan waktu 10 menit.
  • Ke Alun-alun dan Malioboro membutuhkan waktu 15 menit.
  • Ke Tugu membutuhkan waktu 15 menit.
  • Ke UGM membutuhkan waktu 20 menit.
  • Ke Rumah Sakit Sardjito membutuhkan waktu 20 menit.
  • Ke Bonbin membutuhkan waktu 20 menit.

Gallery Homestay di Jogja Untuk 30 Orang Dekat Malioboro

Format pemesanan

  1. Pilih dulu unit mana yang ingin Anda pesan, apakah guest hous / penginapan / homestay.
  2. Sebutkan tanggal booking, unit yang akan dipesan, dan jumlah orangnya untuk mempermudah admin kami melakukan proses pengecekan ketersediaan.
  3. Lakukan pemesanan melalui telepon, SMS, BBM, LINE, atau WhatsApp ke admin kami.
  4. Jika pemesanan sudah selesai, Anda tinggal menunggu konfirmasi dari admin kami.

Hubungi kami

Jika Anda ingin segera melakukan booking untuk liburan nanti, bisa menghubungi nomro di bawah ini.

  • Pemesanan melalui phone / SMS / WhatsApp bisa dilakukan ke nomor 08222 691 3456. Nomor ini bisa dihubungi setiap hari mulai pukul 07:00 hingga 24:00 WIB.
  • Pemesanan melalui telepon bisa dilakukan dengan menghubungi nomor 0274 2836 596. Untuk nomor ini bisa dihubungi tiap hari Senin sampai Jumat mulai pukul 08:00 sampai 17:00 WIB.

Persiapan liburan memang harus dilakukan sejak jauh-jauh hari apalagi untuk bagian penginapan. Pemesanan jauh-jauh hari akan memberikan Anda lebih banyak pilihan dan biasanya harganya pun belum naik.

Nah, untuk Anda yang tertarik dengan penginapan kami bisa langsung melihat informasi selengkapnya di akun Instagram @homestay_jogja. Untuk pemesanannya, Anda bisa langsung mengunjungi website kami di homestaydijogja.net.

Leave a Reply

Your email address will not be published.